Iklan

Identitas Penumpang Kapal Ferry di Bone yang Diduga Bunuh Diri dengan Lompat ke Laut

tim redaksi timurkotacom
Jumat, Mei 31, 2024 | 1:16 PM WIB Last Updated 2024-05-31T06:16:16Z

Seorang penumpang KM Permata Nusantara diduga lompat ke laut (Foto: Dok. Istimewa)

TIMURKOTA.COM, BONE- Penumpang Kapal Ferry dengan tujuan Pelabuhan Kolaka Sulawesi Tenggara diduga lompat ke laut pada Jumat (31/05/24) Pukul 10.30 Wita.

Korban merupakan seorang pria bernama,  Syamsuddin (25) yang diketahui merupakan warga Kabupaten Maros, Sulawesi Selatan.

Berdasarkan informasi, korban nekat lompat dari atas kapal setelah 30 menit pasca KM Permata Nusantara meningalkan dermaga.

Penumpang lain yang menyadari ada seseorang melompat ke laut menyampaikan ke pihak kapal. 

Hingga selanjutnya dilaporkan ke Pos Basarnas Kabupaten Bone bersama semua unsur pengamanan pelabuhan.

Kepala Pos Pelayanan Basarnas Bone, Febrianto mengatakan, pihaknya sementara melakukan pencarian di sekitar titik lokasi dimana korban melompat. 

"Sekitar 30 menit perjalanan korban ini diduga melompat ke laut," terangnya.

Pihaknya menerangkan masih terus melalukan upaya pencaharian terhadap korban.

Komentar
komentar yang tampil sepenuhnya tanggung jawab komentator seperti yang diatur UU ITE
  • Identitas Penumpang Kapal Ferry di Bone yang Diduga Bunuh Diri dengan Lompat ke Laut

Jangan lupa ikuti kami di


Konten Berbayar berikut dibuat dan disajikan advertiser. Wartawan timurkota.com tidak terlibat dalam aktivitas jurnalisme artikel ini.

Trending Now

Konten Berbayar berikut dibuat dan disajikan advertiser. Wartawan timurkota.com tidak terlibat dalam aktivitas jurnalisme artikel ini.

Iklan

.entry-content { line-height: 1.4em; }