Wiwink-Bola, Kamis 27 April 04:40 WIB
Pemain PSM Makassar berduel dengan bek PSIS Semarang dalam laga Liga 1 musim 2022/2023 |
TIMURKOTA.COM, MAKASSAR- Tim Macan Kemayoran harus menanggung dua kali malu.
Jangan Lewatkan: Tavares Luapkan Kebahagiaan, Trio Penyerang Senilai Rp11 Miliar Resmi Gabung PSM Makassar Musim Depan
Jangan Lewatkan: Duet Sejati Wiljan Pluim Resmi Gabung PSM Makassar, Ada Pembicaraan Khusus Sebelum Libur
Pasalnya, mereka kembali dipastikan akan gagal mendapatkan bek sayap kencang milik Pasukan Ramang.
Jangan Lewatkan: Cek Fakta: Sosok Calon Duet Wiljan Pluim dari Persib Bandung Resmi Gabung PSM Makassar
Bintang muda Timnas Indonesia tersebut dipastika akan berkostum kebesaran PSM Makassar hingga beberapa musim ke depan.
Persija Jakarta rupanya menginginkan lebih dari satu pemain PSM Makassar. Setelah terang-terangan memburu Ramadhan Sananta.
Jangan Lewatkan: PSM Makassar Resmi Datangkan Tiga Penyerang dengan Nilai Kontrak Rp11 Miliar
Kini, Dzaky Asraf juga telah dipinang tim Macan Kemayoran. Selain nilai kontrak lebih dari PSM Makassar. Persija Jakarta kabarnya mengiming-iming, Dzaky dengan target juara.
Bahkan ketidakpastian status Dzaky di PSM Makassar coba dimanfaatkan juga untuk digoda dengan beberapa fasilitas memadai.
Jangan Lewatkan: Cek Fakta: Top Skor Liga 1 2021/2022 Resmi Gabung PSM Makassar
Syamsul Bahri yang merupakan ayah kandung Dzaky bahkan sampai turun tangan untuk mencegah agar anaknya tak salah langkah dalam mengambil keputusan.
"Untuk kepastian pindah tidak ada. Saya selaku orang tua menyampaikan bahwa kami ingin agar dia (Dzaky) tetap bertahan besama PSM Makassar," ungkap Syamsul Bahri kepada awak media.
Jangan Lewatkan: Transfer Kejutan PSM Makassar Mengarah ke Bintang Timnas Thailand Seharga Rp12 Miliar, Resmi Sebelum Play Liga Champions Asia?
Syamsul Bahri mengaku mendapat informasi langsung dari Dzaky bahwa ada dua klub yang berminat untuk mendatangkan pemain yang masih berusia 19 tahun itu.
"Saya dengar-dengar Persija Jakarta dan Dewa United," tambahnya.
Sebagai orang tua, Syamsul Bahri meminta kepada Dzaky untuk tetap loyal kepada tim PSM Makassar yang telah membesarkan namanya.
"Terkait dengan kontrak saya belum menerima informasi." Tutupnya.