Wiwink-Bola, Sabtu 1 April 04:40 WIB
Danny Pomanto |
TIMURKOTA.COM, MAKASSAR- Keberhasilan PSM Makassar menjuarai Liga 1 musim 2022/2023 dirayakan kelompok suporter dan bahkan semua kepala daerah di Sulawesi Selatan.
Jangan Lewatkan: Alih-alih Dapatkan Ramadhan Sananta, Justru Pemain yang Bawa Persis Solo Promosi Resmi Bergabung PSM Makassar
Jangan Lewatkan: Lama Diminati Bernardo Tavares, PSM Makassar Buka Peluang Datangkan Gelandang Pembawa Juara Piala Indonesia
Mereka bersuka cita menyaksikan tim kesayangan meraih piala yang terakhir kali digenggam pada musim 1999/2000 atau 23 tahun lalu.
Jangan Lewatkan: Tiga Pemain Baru Resmi Bergabung PSM Makassar Musim Depan, Mantan Kapten Timnas Hingga Ponakan Legenda Inter Milan
Wali Kota Pare-pare, Taufan Pawe bahkan turun ke jalan melakukan pawai bersama suporter merayakan keberhasilan tim asuhan, Bernardo Tavares.
Jangan Lewatkan: Tiga Pemain Baru Resmi Bergabung PSM Makassar Musim Depan, Mantan Kapten Timnas Hingga Ponakan Legenda Inter Milan
Taufan Pawe begitu dicintai kalangan suporter karena mampu menyulap Stadion Gelora BJ Habibie sebagai markas PSM Makassar musim ini.
Sementara Wali Kota Makassar, Danny Pomanto juga mengaku menyaksikan detik-detik PSM Makassar keluar sebagai juara usai mengalahkan Madura United.
Jangan Lewatkan: Berbanding Terbalik Musim Lalu, PSM Makassar Resmi Kontrak Jangka Panjang Dua Pemain Timnas
Danny mengatakan, sebegai pemerintah daerah dirinya telah melakukan beberapa upaya untuk mendukung PSM Makassar menjadi tim diperhitungkan di kanca sepak bola Indonesia.
"Karya saya di PSM Makassar ada beberapa, termasuk Patung Ramang, saya juga pernah bukin 100 tahun PSM, dan saya juga damaikan suporter dan pengelola," tukasnya.
Danny bahkan menyebut bahwa dirinya merupakan PSM Sejati sejak dulu.