Iklan

Bek Timnas Resmi Gabung PSM Makassar, Bernardo Punya Banyak Opsi Musim Depan

tim redaksi timurkotacom
Selasa, April 04, 2023 | 7:46 AM WIB Last Updated 2023-04-04T00:46:43Z

Wiwink-Bola, Selasa 4 April 04:40 WIB

Yuran Fernandes berebut bola dengan pemain Bhayangkara FC


TIMURKOTA.COM, MAKASSAR- PSM Makassar dipastikan mendapat tambahan amunisi untuk menghadapi Liga 1 musim depan. Beberapa pemain berlabel timnas telah dipastikan bergabung dengan Pasukan Ramang.

Jangan Lewatkan: Bintang Asing dan Lokal PSM Makassar Kompak, Resmi Terikat Kontrak Hingga Musim Depan


Jangan Lewatkan: Resmi Berkostum PSM Hingga 3 Tahun ke Depan, Pemain Serba Bisa Milik Timnas Siap Berikan yang Terbaik di Play Off Liga Champions Asia 

Bernardo Tavares akan mendapat banyak opsi musim depan. Ke dalaman tim akan terjaga dengan baik, hal ini berbeda saat Bernardo Tavares pertama tiba di Makassar.

Jangan Lewatkan: Ramadhan Sananta Dapat Duet Mumpuni Musim Depan Jika Sosok Pemain Timnas Ini Resmi Gabung PSM Makassar

Manajemen PSM Makassar tengah berupaya untuk mempertahankan serta menambah skuad timnya untuk menghadapi musim kompetisi 2023/2024.

Jangan Lewatkan: Dirumorkan Resmi Bergabung PSM Makassar Musim Depan, Pemain Naturalisasi Terlihat Padu Berduet dengan Yakob Sayuri dan Ramadhan Sananta dalam Latihan

Selain mempertahankan pemain penting, PSM Makassar juga dirumorkan akan mendatangkan beberapa pemain berlabel timnas.

Terbaru, pemain timnas berposisi sebagai stopper resmi diikat kontrak hingga 2024 untuk menjadi opsi di lini belakang Pasukan Ramang. 

Jangan Lewatkan: Bek Seangkatan Evan Dimas di Timnas Minim Konstribusi di PSM, Mantan Pemain Persebaya Segera Resmi Jadi Pengganti 

Saat ini, Yuran Fernandes merupakan sosok yang tak tergantikan di lini belakang PSM Makassar. 

Bahkan ketika ia absen, sulit bagi pelatih menemukan pemain pengganti sepadan. Terkadang, Akbar Tanjung yang ditarik ke belakang untuk mengisi posisi yang ditinggal pemain asal Tanjung Verde itu.

Sejumlah pemain belakang milik PSM Makassar, seperti Agung Mannan, Safrudin Tahar, hingga Erwin Gutawa masih dianggap belum mampu mengambil peran penting, Yuran.

Pemain muda yang juga Kapten Timnas U-19, Sultak Zaky diproyeksikan akan menjadi penerus Yuran Fernandes.

Zaky punya kelebihan, selain memiliki postur yang cukup ideal. Ia juga masih berusia 19 tahun, masih panjang perjalanan karirnya.

"Semoga bisa dapat kepercayaan, kalau mengenai adaftasi. Saya rasa tidak ada masalah, metode latihan di PSM Makassar hampir sama dengan di Timnas Indonesia," ungkap Zaky.

Komentar
komentar yang tampil sepenuhnya tanggung jawab komentator seperti yang diatur UU ITE
  • Bek Timnas Resmi Gabung PSM Makassar, Bernardo Punya Banyak Opsi Musim Depan

Jangan lupa ikuti kami di

Konten Berbayar berikut dibuat dan disajikan advertiser. Wartawan timurkota.com tidak terlibat dalam aktivitas jurnalisme artikel ini.

Trending Now

Konten Berbayar berikut dibuat dan disajikan advertiser. Wartawan timurkota.com tidak terlibat dalam aktivitas jurnalisme artikel ini.

Iklan

.entry-content { line-height: 1.4em; }